Minggu, 09 Oktober 2011

Bright Colored Items Phobia

Ada beberapa orang yang kayaknya phobia dengan items berwarna bright, jadinya setiap belanja, selalu warna-warna gelap lagi, warna-warna netral lagi. Mungkin karena takut susah untuk nge-mix 'n match-nya kali ya, atau takut nggak cocok/terlalu mencolok (Padahal sih sebenarnya nekad aja, kalau cuek dan pede, seringnya outfit jadi kebawa bagus).

Sebenarnya kalau mau pakai bright colored items itu gimana styling-nya aja kok (Tsah sok tau bener ini kalimatnya. :D).  Ini beberapa alternatif ide memadu-padankan items dengan warna cerah. (terima kasih untuk polyvore.com yang ngebantu simulasi alternatif padu-padan untuk posting ini. Tee hee)

(1) Padukan dengan items berwarna hitam.
(2) Padupadankan dengan warna netral + natural (white, broken white, beige, krem, coklat dan yang sejenisnya)


(3) Padupadankan dengan items bermotif geometris (kotak-kotak, polkadot dll) dengan warna gelap dan putih.
(4) Padupadankan dengan printed items yang warnanya bright juga. Bakal terlihat sangat cerah sih, tapi cuek aja. Hayo, Pede nggak? :)

(5) Atau..... jadikan bright colored items-nya sebagai aksen doang, di aksesoris, jewelry, tas atau sepatu?


Gimana, gimana? Atau ada yang punya alternatif padu-padan lain? :)

1 komentar:

  1. ih seru juga ya, jadi canteekk aja liat warna nyolok mata dega padanan yang cucookk
    :D

    BalasHapus

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...